“Activated Charcoal menjadi sangat populer, karena banyak dijadikan sebagai campuran minuman kekinian. Siapa sangka campuran arang ini mengandung banyak manfaat bagi kesehatan tubuh, mulai dari membantu mengatasi diare hingga memberikan kulit wajah yang sehat.”
Asiapramulia.com – Tahukah Sobat ASPRA arang yang menjadi campuran dalan minuman bukanlah arang yang digunakan waktu memanggang saat pesta barbeque ya, melainkan “Activated Charcoal”. Activated Charcoal adalah charcoal yang sudah diolah dan dipanaskan dengan oksigen pada suhu yang sangat tinggi, hingga menjadi bubuk hitam. Charcoal terbuat dari karbon yang berasal dari tempurung kelapa sawit tua, bambu, atau serbuk kayu.
Activated charcoal menjadi salah satu bahan yang dikenal mampu menangani berbagai masalah kesehatan, seperti keracunan. Mari kita simak bersama ragam manfaat dari charcoal:
(sumber :alodokter.com)